Jempol! Bagi yang Lebih Suka Teh Hitam Malang, karena Memang Banyak Manfaatnya

Jempol! Bagi yang Lebih Suka Teh Hitam Malang, karena Memang Banyak Manfaatnya

Ilustrasi kebun teh --freepik

Dalam teh hitam mengandung mineral yang tinggi yaitu kalium. Kalium memiliki manfaat untuk menjaga keseimbangan tekanan darah. Serta dapat menurunkan tekanan darah sistolik dan diastolik. Kalium juga dapat membantu menjaga kekuatan otot dan tulang. 

7. Menurunkan kadar gula darah

Agar mendapat khasiat yang satu ini, teh hitam perlu diminum tanpa pemanis. Karena teh hitam dapat membantu meningkatkan Kadar insulin sehingga dapat mengurangi kadar gula darah. (*)

 

Sumber: