Rais Aam PBNU Hormati Musyawarah Kubro Lirboyo tapi Tolak Hasil atau Rekomendasinya
Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Miftachul Akhyar-ist---
BACA JUGA:Muskerwil PWNU–PCNU se-Kaltara Dukung Keputusan Rais Aam dan Pj Ketum PBNU Gelar Muktamar 2026
“Dengan mempertimbangkan aspek legalitas dan konstitusionalitas forum, maka dengan berat hati kami mempertimbangkan ulang kehadiran,” tulisnya.
Terkait dinamika internal NU, Rais Aam mengungkapkan bahwa pada Senin pagi, 22 Desember 2025, Syuriyah PBNU menerima dua utusan dari Lirboyo, yakni KH Muhibbul Aman Aly dan KH Athoillah Sholahuddin Anwar.
Permintaan tersebut dinilai positif sebagai upaya menjaga kebersamaan. Sebagai tindak lanjut, Syuriyah PBNU akan mengagendakan penjelasan langsung kepada Mustasyar PBNU terkait latar belakang, tahapan, dan substansi keputusan Rapat Pleno PBNU.
BACA JUGA:Forum Kiai NU Jawa Deadline MLB dalam 3 Bulan, jika Tidak Mereka Bikin PBNU Tandingan
“Semoga tabayyun ini dapat dijadikan pedoman oleh semua pihak di lingkungan Nahdlatul Ulama,” ujar KH Miftachul Akhyar.
Sumber: disway.id
