Cuaca Singosari Hari ini, Prediksi Hujan Ringan Siang hingga Sore Hari

Cuaca Singosari Hari ini, Prediksi Hujan Ringan Siang hingga Sore Hari

Ilustrasi cuaca hujan ringan Kecamatan Singosari--iStock

SINGOSARI, DISWAYMALANG.ID-- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca wilayah Kecamatan Singosari, per Minggu (22/12). Pagi sampai siang,.cuaca diperkirakan cerah dan berawan.

Baru sekutar pukul 13.00 WIB, diperkirakan turun hujan intensitas ringan. Kondisi hujan ringan berlangsung cukup lama hingga pukul 18.00 WIB.

BACA JUGA:Cuaca Batu Hari ini, Waspada Hujan Petir Sore Hari

Memasuki malam hari, pukul 19.00 WIB diperkirakan cuaca wilayah Kecamatan Singosari kembali diselimuti awan.

Kondisi seperti ini berlangsung hingga pukul 23.00 WIB.

Berikut rincian prakiraan cuaca wilayah Kecamatan Singosari hari ini setiap jamnya:

Pukul 06:00 WIB

Cuaca: Berawan

Suhu udara: 22°C

Kelembaban udara: 85%

Kecepatan angin: 7 km/jam

 

Pukul 07:00 WIB

Cuaca: Berawan

Sumber: bmkg.go.id