Kepanjen Hari ini, Diperkirakan Hujan Ringan Siang Hari

Kepanjen Hari ini, Diperkirakan Hujan Ringan Siang Hari

Ilustrasi hujan--pngtree

KEPANJEN, DISWAYMALANG.ID-- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan cuaca hujan ringan dan berawan tebal terjadi di sejumlah wilayah Kecamatan Kepanjen dan sekitanya pada Selasa (10/12) hari ini.

Berdasarkan data yang diterima, cuaca pagi hari hingga siang diperkirakan berawan tebal. Sedangkan pada siang hari diperkirakan hujan dengan intensitas ringan yang berlangsung hingga petang.

Suhu udara diperkirakan berkisar 22 hingga 27 derajat Celsius, dengan kelembaban udara 72 hingga 98 persen.

Berikut rincian prakiraan cuaca wilayah Kecamatan Kepanjen hari ini setiap jamnya:

Pukul 06:00 WIB

Cuaca: Berawan tebal

Suhu udara: 23°C

Kelembaban udara: 92%

Kecepatan angin: 3 km/jam

 

Pukul 07:00 WIB

Cuaca: Berawan 

Suhu udara: 25°C

Kelembaban udara: 87%

Sumber: bmkg.go.id