
Dengan konsistensi dan dedikasi seperti ini, UKM Teater Hampa Indonesia terus membuktikan diri sebagai wadah kreativitas yang mampu menyampaikan pesan-pesan bermakna melalui seni pertunjukan. Pertunjukan ini tidak hanya menjadi hiburan, tetapi juga ruang refleksi bagi masyarakat untuk memahami sisi lain dari sejarah dan kehidupan.
“Harapannya, tahun depan kami bisa memberikan pertunjukan yang lebih baik lagi dan totalitas kepada para penonton. Semoga bisa dibuat lebih meriah dan menarik,” ujar Irfan. (*)