Singosari Hari ini, Mendung di Langit Singosari, Nyaris Sepanjang Hari

Singosari Hari ini, Mendung di Langit Singosari, Nyaris Sepanjang Hari

BMKG memprakirakan wilayah Kecamatan Singosari berawan tebal mulai pagi hingga malam hari--shutterstock

SINGOSARI, DISWAYMALANG.ID-- Warga  Singosari mengawali pekan ini Senin (4/11) dengan suasana yang cukup berbeda dari biasanya. Sejak dini hari hingga menjelang tengah malam, langit di wilayah ini didominasi oleh awan tebal atau mendung yang menyelimuti hampir seluruh area.

Berdasarkan data yang diperoleh dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), pada Senin pagi pukul 05.00 WIB, suhu udara di Singosari tercatat 18 derajat Celsius dengan tingkat kelembaban mencapai 95%. Kondisi ini membuat udara terasa cukup dingin dan lembap. Hingga pukul 10.00 WIB, kondisi berawan tebal masih terus berlangsung.

Menjelang siang, sekitar pukul 12.00 WIB, suhu udara sedikit meningkat menjadi 24 derajat Celsius dengan kelembaban yang menurun menjadi sekitar 66%. Namun, tidak lama kemudian, awan tebal kembali menyelimuti langit Singosari. Kondisi ini berlangsung hingga pukul 23.00 WIB, membuat suhu udara kembali turun dan terasa lebih dingin.

Berikut rincian prakira cuaca di Kecamatan Singosari hari ini setiap jamnya:

• Pukul 05.00 WIB

Cuaca: Berawan Tebal

Suhu 18 derajat Celcius

Kelembaban Udara: 88%

Kecepatan Angin: 4 km/jam

 

• Pukul 06.00 WIB

Cuaca: Cerah

Suhu: 20 derajat Celcius

Kelembaban Udara: 81%

Sumber: bmkg.go.id