Prakiraan Cuaca Malang Raya Hari ini, Prediksi Dominasi Berawan Seharian

Kondisi Malang Raya yang berawan--Tazqia Aulia Zalzabillah
Suhu udara di wilayah Kabupaten Malang diperkirakan 18 hingga 29 derajat Celsius dengan kelembaban udara sekitar 57 hingga 98 persen, disertai kecepatan angin yang cukup tinggi mencapai 14 kilometer per jam dari arah barat laut.
Sumber: https://www.bmkg.go.id/