Unmer Malang Wisuda 1.502 Lulusan, Dua Wisudawati Raih IPK Sempurna: 4.00

Unmer Malang Wisuda 1.502 Lulusan, Dua Wisudawati Raih IPK Sempurna: 4.00

Dua wisudawati Unmer peraih IPK sempurna: Dr. Anik Malikah dan Wasilatur Rohmah, M.Am.--ig: unmer

Kasdam Brawijaya
Hadir dalam acara wisuda ini, Kepala Staf Kodam  (Kasdam) V  Brawijaya yang mewakili Panglima Kodam V/Brawijaya beserta jajarannya. Secara historis, Kodam V/Brawijaya memiliki hubungan dekat dengan Unmer. Tidak heran, dalam setiap wisuda hadir pimpinan Kodam V/Brawijaya antara lain untuk memperkuat semangat kebangsaan dalam acara tersebut.


Para wisudawati/wisudawan terbaik Unmer berpose bersama Rektor Unmer, Kasdam V/Brawijaya, Kepala LLDIKTI Wilayah VII dan Ketua Senat Unmer, usai meneima selempang dan buket bunga, dalam gelar wisuda Unmer Semester Genap 2023/2024 di Gedung Balai Merdeka, Campus Unmer, Malang, Sabtu (21/9)--unmer

Selain Kasdam/V Brawijaya, Kepala LLDIKTI Wilayah VII, Prof. Dr. Dyah Sawitri, S.E., MM., juga hadir.  “Kami sangat bangga dengan Unmer yang telah berhasil mencetak 1.502 lulusan berkualitas. Banyak tokoh masyarakat yang merupakan alumni Unmer, seperti Bapak Bupati Sumenep. Ini membuktikan bahwa Unmer telah berhasil mencetak generasi emas untuk Indonesia maju,” ujar Prof. Dyah. (*)

Sumber: youtube universitas merdeka malang