Malang Hari ini, Diperkirakan Kembali Mendung dan Hujan Sebentar

Malang Hari ini, Diperkirakan Kembali Mendung dan Hujan Sebentar

BMKG prediksi akan terjadi hujan ringan di siang hari--Tazqia Aulia Zalzabillah

KOTA MALANG, DISWAYMALANG.ID--  Kota Malang, per Senin, (25/11) berdasarkan data Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) akan kembalk diguyur hujan,.meski cuma sebentar. Selebihnya, cuaca akan didominasi berawan tebal atau mendung.

Mendung menggayuti Kota Malang diperkirakan mulai pukul 08.00 WIB, Berlanjut dengan turun hujan, diperkirakan mulai ,pukul 14.00 WIB..

Hujan ringan yang turun pada siang hingga sore hari cukup menyejukkan udara Malang. Hujan ini diperkirakan akan berlangsung hingga pukul 16.00 WIB.

Setelah hujan reda, pukul 17.00 WIB, langit Malang kembali dipenuhi awan tebal. Suhu udara pun sedikit menurun menjadi 24 derajat Celsius. Kondisi ini diperkirakan akan berlangsung cukup lama.

Berikut rincian prakiraan cuaca wilayah Kota Malang hari ini setiap jamnya:

 

Pukul 06:00 WIB

Cuaca: Cerah Berawan

Suhu Udara: 22°C

Kelembaban Udara: 86%

Kecepatan Angin: 1 km/jam

 

Pukul 07:00 WIB

Cuaca: Berawan Tebal

Sumber: bmkg.go.id