9 Kuliner di Pasar Santai 7 yang Layak untuk Dicicipi

9 Kuliner di Pasar Santai 7 yang Layak untuk Dicicipi

Berbagai tenant makanan dan minuman yang menarik untuk dicoba di Pasar Santai 7--Dafa W. Pratama/Disway Malang

Frutopia hadir dengan minuman segar olahan buah, menggunakan bahan-bahan segar seperti nanas, jeruk, dan lemon. Buah-buah yang dipajang jelas di booth mereka membuat minuman ini mudah ditemukan dan sangat menggoda untuk dicicipi.

Sumber: