Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A56, Ponsel dengan Performa Tangguh dan Fitur Premium

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A56, Ponsel dengan Performa Tangguh dan Fitur Premium

Spesifikasi Samsung Galaxy A56--samsung

RAM: 8GB dan 12GB

Penyimpanan Internal: 128GB atau 256GB

Kamera Belakang: 50MP (utama, OIS), 12MP (ultrawide), 5MP (makro)

Kamera Depan: 12MP

Baterai: 5.000 mAh, pengisian cepat 45W

Sistem Operasi: Android 15 dengan One UI 7

Fitur Lain: IP67 (tahan debu dan air), Corning Gorilla Glass Victus, speaker stereo, dan pembaruan OS hingga enam tahun

Harga Galaxy A56 5G

Di Indonesia, harga Samsung Galaxy A56 5G sudah mulai tersedia untuk pre-order:

Rp 8.000.000 untuk varian 8GB/128GB

Rp 9.300.000 untuk varian 12GB/256GB

Sumber: harian.disway.id