MALANG, DISWAYMALANG.ID – Harga kebutuhan pokok di Kota Malang masih terpantau stabil dalam beberapa waktu terakhir. Namun, sejumlah komoditas, terutama cabai-cabaian, mengalami kenaikan yang cukup signifikan.
Berdasarkan data terbaru dari Sistem Informasi Ketersediaan dan Perkembangan Harga Bahan Pokok (Siskaperbapo) Jawa Timur, berikut daftar harga terkini bahan pokok di Kota Malang:
Harga Beras
- Beras Premium: Rp 14.800 per kg
- Beras Medium: Rp 12.600 per kg
Harga Gula dan Minyak Goreng
- Gula Pasir Lokal: Rp 17.000 per kg
- Minyak Goreng Kemasan Premium: Rp 23.300 per liter
- Minyak Goreng Kemasan Sederhana: Rp 18.666 per liter
- Minyak Goreng Kemasan Sederhana (2 liter): Rp 37.000
- Minyak Goreng MINYAKITA: Rp 16.333 per liter
Harga Daging dan Telur
- Daging Sapi Murni: Rp 123.333 per kg
- Daging Ayam Broiler: Rp 36.666 per kg
- Daging Ayam Kampung: Rp 69.666 per kg
- Telur Ayam Ras: Rp 26.666 per kg
- Telur Ayam Kampung: Rp 58.000 per kg
Harga Ikan Segar
- Ikan Bandeng: Rp 35.000 per kg
- Ikan Kembung: Rp 35.300 per kg
- Ikan Tongkol: Rp 36.000 per kg
- Ikan Cakalang: Rp 36.300 per kg
- Ikan Tuna: Rp 41.000 per kg
Harga Sayuran dan Bumbu Dapur
- Garam Dapur: Rp 9.000 per kg
- Tepung Terigu Segitiga Biru: Rp 12.000 per kg
- Cabai Merah Keriting: Rp 52.666 per kg
- Cabai Merah Besar: Rp 53.333 per kg
- Cabai Rawit Merah: Rp 90.000 per kg
- Bawang Merah: Rp 39.000 per kg
- Bawang Putih: Rp 40.500 per kg
- Tomat: Rp 10.300 per kg
- Wortel: Rp 17.300 per kg
- Kentang: Rp 18.300 per kg
Harga Susu
- Susu Kental Manis Bendera (370 gr): Rp 13.500
- Susu Kental Manis Indomilk (370 gr): Rp 13.500
- Susu Bubuk Bendera (400 gr): Rp 46.000 per dus
- Susu Bubuk Indomilk (400 gr): Rp 47.000 per dus
Harga Gas Elpiji
- Elpiji 3 kg: Rp 19.000 per tabung